Rezeki kata baku sesuai KKBI

Mana yang termasuk kata Baku dalam bahasa indonesia

antara riski, rejeki, rizki atau rezeki?

awalnya saya ingin memposting hadits tentang rezeki,
namun saya kesulitan mencarinya,
karena ketika diketik kata kunci "riski, rejeki, rizki atau rezeki"
hasilnya hadits-hadits yang berbeda.

coba coba saja cari di http://app.lidwa.com/?q=rizqi
oleh karena saya baru sadar pentingnya kata baku.
jadi hari ini saya posting dulu tentang kata baku rezeki.

maaf, bukan maksud mengina/menjelekan
sebagai permintaan maaf,
ini saya bantu mempromosikan,link menuju kesana
Software Hadits Online > Lidwa.com
I atau E
S atau Z atau J
K atau Q
I atau Y
riski






risky


risqi




risqy

rizki





rizky


rizqi




rizqy

rijki





rijky


rijqi




rijqy
reski






resky


resqi




resqy

rezki





rezky


rezqi




rezqy

rejki





rejky


rejqi




Rejqy
 E atau I
J atau Z atau S
K atau Q
I atau Y
rejeki






rejeky


rejeqi




rejeqy

rezeki





rezeky


rezeqi




rezeqy

reseki





reseky


reseqi




reseqy
rijeki






rijeky


rijeqi




rijeqy

rizeki





rizeky


rizeqi




rizeqy

riseki





riseky


riseqi




riseqy
Coba Cari dikamus KBBI (kamus besar bahasa indonesia) via online
http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/kbbi/index.php 

Judul lainnya;

Mana yang benar riski atau rezeki?

riski rezeki rejeki sesuai KKBI?

Pentingnya penggunaan kata baku.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar